Panen Raya
Polresmadiunkota.com – Polsek Jiwan : Anggota Sabhara Polsek Jiwan adakan Kegiatan patroli di Wilayah Hukum Polsek Jiwan yaitu Bertempat di Area Persawahan Di Desa Metesih Kecamatan Jiwan Kabupaten Madiun. Kamis ( 09/03/2017).
Kapolsek Jiwan Akp Eko Sugeng Rendra W,S.H.,M.H. Melalui Ipda Rokhim Kanit Sabhara Polsek Jiwan menyampaikan Himbauan Kamtibmas kepada pemilik mesin dos yang digunakan untuk panen Padi agar menempatkan mesin dos di tempat yang aman tidak dan tidak dipinggir jalan sehingga tidak menggangu arus lalu lintas .
Selain itu menghimbau agar tidak menumpuk padi di Media Jalan karena dapat menggangu dan membahayakan pekerja maupun pengguna jalan yang Melintas.
Kegiatan Patroli Rutin dilakukan oleh anggota Sabhara Polsek Jiwan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas dan Melakukan kontrol di Wilayah hukum Polsek Jiwan Sehingga Tercipta Suasana yang aman dan Kondusif.( Mz)