Headlines

Kapolres Ingatkan Jaga Netralitas Jelang Pilkada

polresmadiunkota.id: Senin, 4/12/2017 pukul 08.00 wib Bertempat di Halaman Apel Polres Madiun Kota dilaksanakan apel Jam pimpinan yang di pimpin langsung oleh Kapolres Madiun Kota AKBP Sonny Mahar BA. S.H. S.I.K. M.H.

Dalam Apel Jam Pimpinan tersebut Kapolres menyampaikan terima kasih kepada seluruh anggota yg telah melaksanakan tugas dengan baik dan mengingatkan terkait dengan datangnya bulan Pemilihan Umum. Anggota diharapkan menjaga Netralitas demi menjaga situasi tetap aman dan kondusif serta menjaga kepercayaan masyarakat terhadap tugas tugas Polri.

tag Monday, December 4th, 2017 author category Headline, Kapolres News, Kegiatan, Seputar Madiun comments